Geografis Desa

Info Geografis Desa

Orbitasi

- Jarak ke Ibu Kota Kabupaten : 44 km

- Jarak ke Ibu Kota Kecamatan : 1,4 km

- Jarak ke Ibu Kota Propinsi : 151 km

Letak Geografis

- Desa Purworejo Timur secara geografis terletak pada ketinggian -+ 600 - 1000 mdpl

- Curah hujan : 0-50 mm/tahun

- Suhu rata – rata : 17 C - 30 C

- Bentangan Wilayah : Dataran Tinggi

Batas Wilayah

- Sebelah Utara berbatasan dengan Desa Liberia Timur dan Hutan Lindung

- Sebelah Selatan berbatasan dengan Desa Sumber Rejo

- Sebelah Timur berbatasan dengan Kecamatan Mooat

- Sebelah Barat berbatasan dengan Desa Purworejo Tengah